Di bulan yang penuh rahmat ini, seluruh umat muslim saling berlomba-lomba untuk berbuat amal kebajikan serta meningkatkan kualitas amal dan ibadahnya. Dan kali ini ESA STKIP PGRI Bangkalan memilih untuk Berbagi Ta'jil kepada sesama umat islam yang melaksanakan ibadah puasa. Selain itu teman-teman ESA STKIP PGRI Bangkalan juga berbagi ta'jil bersama saudara-saudara yang membutuhkan. Alhamdulillah kegiatan ini direspon baik oleh masyarakat, khususnya para pengguna jalan yang melintas di depan kampus STKIP PGRI Bangkalan.
Tidak hanya itu kegiatan yang dilaksanakan pada hari Kamis, 26 Juli 2012 ini awali dengan Tadarus, Khataman AL-QUR'AN,diskusi agama,ceramah dan lomba Tartil ini,ESA juga mengadakan buka puasa bersama Dosen dan Seluruh Keluarga Besar STKIP PGRI Bangkalan. Menurut Gubernur ESA QOMARUZ ZAMAN kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan silaturahmi antara seluruh keluarga besar STKIP PGRI Bangkalan serta warga sekitar kampus. Sehingga terjalin hubungan yang baik. Seperti yang telah terjalin selama ini.
Pulaumadura.com
yeh wez good jiyah,. lanjutkan!
BalasHapusSepp. . . .
BalasHapusSAngat bagus. . . .
sapta taeh
BalasHapusBagus dah
BalasHapus